PENTING

Menjelang musim ramai bulan Ramadan, proses visa Umrah dapat mengalami keterlambatan. Pemohon disarankan mengajukan permohonan minimal 30 hari sebelum tanggal keberangkatan.

Exit Permit Only (EPO) & Exit Re-Entry Permit (ERP)

Deskripsi

Lengkapi dokumen hari ini untuk estimasi penyelesaian pada 06 Februari

EPO adalah proses pengembalian dokumen keimigrasian yang menandai berakhirnya izin tinggal orang asing di Indonesia. ERP adalah proses masuk kembali ke Indonesia jika pada siklus masuk sebelumnya menggunakan KITAS/ KITAP

Proses

Ini adalah estimasi waktu pemrosesan. Keterlambatan dari sisi applicant akan mengakibatkan keterlambatan dalam proses aplikasi.

Pilih layanan:
Januari 2026

Dokumen

Semua
Umum
Dokumen berikut berlaku untuk semua orang, dan yang bertanda * bersifat wajib.
Paspor

Paspor harus masih berlaku setidaknya 6 bulan setelah tanggal keberangkatan Anda.

KITAS/KITAP

Scan KITAS atau KITAP terbaru Anda.

Tiket pesawat pulang & pergi

Tiket pulang pergi dari Indonesia ke negara tujuan dengan mencantumkan nama penumpang misal Mr./Mrs. Luca Angelo

ID/KTP Sponsor

Scan ID/KTP sponsor perorangan/perusahaan.

Stempel Terbaru dari Imigrasi

Stempel terbaru dari imigrasi Indonesia

FAQs

Subtotal
IDR 1.099.000
Dipercayai

Testimoni dari pengguna kami

Rating Google
4.8
Review StarsReview Stars
(146)
Profile photo
rika
2 hari yang lalu
Saya memiliki pengalaman hebat dengan SPUN Desember lalu ketika saya perlu memperpanjang paspor saya selama liburan singkat di akhir tahun. Seluruh prosesnya — mulai dari mengisi formulir online dan memverifikasi dokumen hingga memesan janji temu — berjalan lancar. Layanan pelanggannya sangat baik dan sangat membantu, terutama karena saya membutuhk
Profile photo
Didi Wahyudi
2 hari yang lalu
Sangat membantu dalam proses pembuatan visa….tidak sia -sia impian untuk saya berlibur ke negara kanguru tersampaikan dan terwujud. Se x lagi terima kasih SPUN ….Bravo. Dan untuk yang akan berpergian ke luar negeri SPUN lah menjadi alternatif pertama, coba silahkan hub adm SPUN JAKARTA
Profile photo
Amanda Amanda
3 hari yang lalu
Praktis dan mudah
Profile photo
khansa zhafira
3 hari yang lalu
Walaupun adminnya seringkali jawaban template, tapi beneran recommended. Semuanya praktis dan bener2 tinggal upload, kalau ada yg kurang sesuai pun sistem langsung kasih info, jd ga perlu ke kantornya. Prosesnya pun kalau aku ceept bgt cuma 5 hari😭😭 bener2 helpful bgt, terima kasih yaa spun
Profile photo
Agnes Hanny
4 hari yang lalu
Saya applied visa Korea sudah 2x melalui SPUN Global. Pelayanannya bagus banget, fast response dan gak ribet buat kita yang diluar kota. Pertahankan pelayanannya dan tingkatkan. Terima
Profile photo
Oktavia Vipta
4 hari yang lalu
Hai! Aku BENAR-BENAR bersyukur dan merasa beruntung karena menemukan SPUN sebagai visa counselor aku. ❤️ Sedikit flashback: visa UK aku sempat “ditolak” pada 27 November 2025, dan saat itu aku dilayani oleh agen lain (bukan SPUN), padahal kami sudah konsultasi selama kurang lebih 6 bulan sebelumnya… Masalahnya, aku SANGAT MEMBUTUHKAN visa ini kar
Profile photo
Indy
5 hari yang lalu
Pelayanan yang luar biasa! Terima kasih SPUN Global
Profile photo
prakash bk
6 hari yang lalu
Pelayanan segera yang bagus
Profile photo
Arrayana Narendra
8 hari yang lalu
Benar benar solusi untuk netizen. Paling suka sih website nya itu, cocok buat orang introvert kaya saya, tinggal ikutin instruksi doang upload dokumen sesuai yang ada di website, jadi udah visa saya. Kalo jempol saya ada 10, udah dikasih 10 jempol pokok nyaaa. TOP
Profile photo
David Handy
9 hari yang lalu
gila prosesnya cepet banget dari yang aku kira
Profile photo
Siti Shafira
9 hari yang lalu
Saya ingin menulis ulasan ini karena pengalaman saya dengan SPUN benar-benar salah satu proses aplikasi visa yang paling lancar yang pernah saya alami. Sejak awal, situs web mereka sudah membuat segalanya terasa mudah. Tampilannya bersih, intuitif, dan lugas. Anda cukup memasukkan kewarganegaraan dan negara tempat tinggal Anda, memilih tujuan Anda
Profile photo
Ming Li
10 hari yang lalu
Kecepatan cepat, efisiensi tinggi, selesai dalam 1 jam
Dengan menggunakan SPUN, Anda menyetujui penggunaan cookie kami. Pelajari lebih lanjut